• Call

    083875195477
  • Work Time

    Senin - Jum'at 7.00 AM - 16.00 PM
  • Alamat

    Jl. Raya Baros Petir No.16, Petir, Kec. Petir, Kabupaten Serang, Banten

SMANTIR BERBAGI

Berita

A generic square placeholder image with rounded corners in a figure.
BERBAGI ITU INDAH

Pada hari ini Jumat 22 Juli 2022 Siswa SMA N 1 Petir Mengadakan Bakti Sosial kepada masyarakat yang ada di lingkungan sekolah, alhamdulillah pada kesempatan ini siswa baru tahun pelajaran 2022/2023 membagikan bingkisan kepada warga masyarakat di lingkungan sekitar SMA Negeri 1 Petir, yang dikomandoi oleh pengurus OSIS dan MPK Priode 2021/2022,  kegiatan ini merupakan kegiatan rutin tiap tahun, di setiap awal tahun pelajaran setelah kurang lebih tiga tahun ( Masa Pandemi Covid-19) terhenti, Kegiatan ini merupakan salah satu cara mengajarkan siswa untuk meningkatkan rasa kepedulian sosial dan rasa empati, sehingga mereka mau berbagi dengan sesama. semoga apa yang di berikan bermanfaat bagi masyarakat yang menerima.

Pembina Osis 

Erul Nasrullah M.Pd


Dibaca : 557 Kali

Shere This Article